Jaga Kondusifitas jelang Pilkada, Pjs Bupati Mojokerto Gelar Rapat Koordinasi Wilayah
Dalam rangka menjaga kondusifitas menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 27 November mendatang, Penjabat Sementara (PJs) Bupati Mojokerto Akhmad Jazuli, menggelar rapat koordinasi wilayah. Rapat koordinasi tersebut digelar pada Kamis (10/10) siang, dan juga turut dihadiri oleh perwakilan Forkopimda Kabupaten Mojokerto, Para Kepala OPD, Jajaran Forkopimca seluruh Kabupaten Mojokerto,...
Baca SelengkapnyaPjs Bupati Mojokerto Launching Program Desa Berdaya Cafe Semanggi di Desa Wonosari, Ngoro
Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Mojokerto Akhmad Jazuli melaunching Cafe Semanggi sebagai bagian dari program Desa Berdaya kedua di bumi Majapahit. Cafe Semanggi yang terletak di Wisata Desa Sumber Dhuwur, Desa Wonosari, Kecamatan Ngoro, Kabupaten Mojokerto itu, ditandai dengan pelepasan balon oleh Pjs Bupati Mojokerto . Acara peluncuran ini diawali dengan persembahan karate ASKI Wonosari dari...
Baca SelengkapnyaHadiri Sosialisasi Partisipatif Kepala Desa Pilkada 2024, Pjs Bupati Mojokerto Tekankan Netralitas Pemilu
Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Mojokerto, Akhmad Jazuli, menekankan pentingnya netralitas dan menjaga kondusifitas dalam pelaksanaan Pemilu. Hal itu disampaikan Pjs Bupati Mojokerto Jazuli saat menghadiri Sosialisasi Partisipatif Netralitas Kepala Desa dalam Pilkada Serentak tahun 2024. "Untuk menjaga perdamaian dan kondusifitas, mudah-mudahan Pilkada Jawa Timur aman dan damai, serta terp...
Baca SelengkapnyaPimpin Rakor Penanganan Pemukiman Kumuh di Mojokerto, Teguh Gunarko : Penanganan Harus Sinergis dan Berkelanjutan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto menggelar rapat koordinasi (rakor) terkait penanganan pemukiman kumuh dalam skala kawasan terpadu dan terintegrasi. Berlangsung di ruang Satya Bina Karya (SBK) pada Selasa (8/10) pagi, rapat tersebut dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Mojokerto, Teguh Gunarko. Rapat ini dihadiri oleh sejumlah pejabat terkait, termasuk Kepala Dinas Perumaha...
Baca Selengkapnya