Buka Bimtek Kepala PAUD, Bupati Mojokerto Minta Tingkatkan Kompetensi Spesifik
Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati membuka secara resmi bimbingan teknis dengan tema tugas dan peran Kepala Pos PAUD dalam peningkatan mutu pendidikan tahun 2023. Pada kesempatan ini, Bupati Ikfina meminta agar Kepala Pos PAUD bisa terus meningkatkan kompetensi spesifik seperti yang diharapkan Direktorat PAUD. "Pada kesempatan ini saya berharap seluruh kepala PAUD untuk lebih bany...
Baca SelengkapnyaBuka Pelatihan PAAREDI di Kecamatan Jetis, Bupati Mojokerto Imbau Orang Tua Harus Bisa Jadi Tempat Keluh Kesah Anak
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati membuka pelatihan pola asuh anak dan remaja di era digital (PAAREDI) bagi ketua TP PKK Desa dan PokJa I se-Kecamatan Jetis. Dalam paparannya, Bupati Ikfina mengimbau, dalam menerapkan pola asuh anak, orang tua harus bisa menjadi tempat keluh kesah dan tempat perlindungan bagi anak-anaknya. Pelaksanaan PAAREDI yang diselenggarakan di Kantor Kecamatan Jetis, pada...
Baca SelengkapnyaHadiri Dies Natalis SMP Negeri 1 Puri, Bupati Harap Siswa Dapat Solid Dalam Membangun Kemajuan Bangsa
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menghadiri secara langsung acara perayaan Dies Natalis atau Hari Ulang Tahun ke-43 SMP Negeri 1 Puri, Kecamatan Puri, Kabupaten Mojokerto. Pada momen itu, Bupati Ikfina berharap, para siswa dapat solid untuk membangun kemajuan bangsa. Perayaan Dies Natalis ke-43 kali ini, juga turut dihadiri, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Mojokerto Ludfi Ariyono, Kepa...
Baca SelengkapnyaBupati Ikfina Ajak Siswa RA Miksyaful Ulum Keliling Kantor Bupati
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati mengajak para siswa RA Miksyaful Ulum, Desa Beratwetan, Kecamatan Gedeg untuk berkeliling kantor Bupati. Hal tersebut, dilakukan untuk mengenalkan profesi kepala daerah kepada anak usia dini. Kegiatan yang bertajuk 'SAPA Bunda' (Sambang PAUD dengan Bunda) tersebut, diikuti sedikitnya 50 siswa RA Miksyaful Ulum. Selain itu, pada pelaksanaan kegiatan ini...
Baca SelengkapnyaBuka Musda IX MUI Kabupaten Mojokerto, ini Pesan Bupati Ikfina
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati resmi membuka Musyawarah Daerah (Musda) IX Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Mojokerto tahun 2024. Musda yang bertajuk 'Meneguhkan Ukhuwah Islamiyah dan ukhuwah wathaniyah, untuk kemajuan Negara kesatuan Republik Indonesia', turut dihadiri jajaran Forkopimda Kabupaten Mojokerto, Ketua Dewan Pimpinan MUI Jawa Timur, Ketua MUI Kabupaten Mojokerto Ch...
Baca Selengkapnya