Ngopi di Kecamatan Sooko, Bupati Ikfina Anjurkan Kartar Optimalkan Potensi Lapangan Pekerjaan
Pemerintah Kabupaten Mojokerto, kembali mengadakan Ngobrol Pemuda Inovatif (Ngopi) bersama Bupati. Dengan mensasar Karang Taruna (Kartar) tingkat desa sekecamatan Sooko, Program Ngopi kali ini berfokus pada pengoptimalan potensi lapangan kerja, khususnya pada desa-desa di Kecamatan Sooko. Pada sesi interaktif tersebut, terdapat tiga hal yang menjadi perhatian utama Bupati Mojokerto Ikfina Fahma...
Baca SelengkapnyaBupati Ikfina Salurkan 1.000 Paket Sembako, CSR PT. Jasamarga Surabaya Mojokerto
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati, menyalurkan 1.000 paket bantuan sembako, yang merupakan CSR (Corporate Social Responsibility) dari PT. Jasamarga Surabaya Mojokerto (JSM). Bantuan sembako tersebut ditujukan kepada keluarga beresiko stunting di Kecamatan Jetis. Penyerahan bantuan sembako itu diilakukan di pendopo Graha Maja Tama, Kamis (27/7) sore, dan turut dihadiri oleh Jajaran Pimpinan PT....
Baca SelengkapnyaPertemuan Rutin Pleno PKK, Bupati Mojokerto Himbau Para Kader Galakkan Program Gerinting
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati, menghimbau para kader PKK di Kabupaten Mojokerto untuk menggalakkan program Gerinting (Gerakan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting). Himbauan tersebut disampaikan oleh Bupati Ikfina saat menghadiri Pertemuan Rutin Pleno Tim Penggerak PKK Kabupaten Mojokerto tahun 2024. "Untuk Gerinting, saya mau seluruh datanya 100%, jadi semua balita harus didata,...
Baca SelengkapnyaBupati Ikfina Serahkan Bantuan kepada 42 Penyandang Disabilitas
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati, menyerahkan bantuan 'Asistensi Rehabilitas Sosial' (Atensi) kepada 42 penyandang disabilitas. Bantuan tersebut berasal dari Kementrian Sosial Republik Indonesia yang disalurkan melalui Sentra Terpadu 'Prof. Dr. Soeharso' Surakarta. Penyerahan bantuan Atensi itu dilaksanakan di pendopo Kecamatan Gedeg pada Kamis (27/7). Kabupaten Mojokerto menda...
Baca Selengkapnya