Arah Kebijakan Umum Pembangunan Kabupaten Mojokerto Tahun 2021 – 2026
Misi 1: SDM yang sehat, cerdas, terampil dan produktif yang dilandasi nilai-nilai keimanan dan ketakwaan
Program Politis Misi ke 1 | Program Nomenklatur Misi ke 1 |
---|---|
Peningkatan kualitas sarana dan prasarana pendidikan serta kualitas pendidik | Program Pengelolaan Pendidikan |
Peningkatan kualitas anak didik melalui integrasi pendidikan formal dan non formal | Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat |
Pemberian insentif guru TPQ dan guru swasta | Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Kesehatan |
Biaya sekolah gratis bagi pelajar tingkat dasar dan menengah | Program Sediaan Farmasi, Alat Kesehatan dan Makanan Minuman |
Pemberian kuota internet gratis bagi siswa dan guru selama pandemi Covid-19 | Program Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan |
Peningkatan infrastruktur rumah ibadah dan tempat pendidikan agama | Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat |
Peningkatan kualitas sarana, prasarana dan pelayanan Pustu, Puskesmas dan Rumah Sakit Daerah | Program Pengarusutamaan Gender dan Pemberdayaan Perempuan |
Optimalisasi pelaksanaan PHBS | Program Perlindungan Perempuan |
Peningkatan pelayanan kesehatan pada 1000 HPK untuk mencegah stunting | Program Peningkatan Kualitas Keluarga |
Mengutamakan pencegahan penyakit dalam pemanfaatan sumber daya kesehatan | Program Pengelolaan Sistem Data Gender dan Anak |
Program Pemenuhan Hak Anak (PHA) | |
Program Perlindungan Khusus Anak | |
Program Pengendalian Penduduk | |
Program Pembinaan Keluarga Berencana (KB) | |
Program Pemberdayaan dan Peningkatan Keluarga Sejahtera (KS) | |
Program Pembinaan Perpustakaan | |
Program Pengelolaan Arsip | |
Program Perlindungan dan Penyelamatan Arsip | |
Program Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat |
Misi 2 : Membangun kemandirian ekonomi yang berdimensi kerakyatan
Program Politis Misi ke 2 | Program Nomenklatur Misi ke 2 |
---|---|
Pengelolaan wisata secara integrative dengan pendekatan smart tourism | Program Pemberdayaan Sosial |
Peningkatan akurasi data dan penanganan PMKS | Program Rehabilitasi Sosial |
BK desa sampai dengan 5 Milyar per desa | Program Perlindungan dan Jaminan Sosial |
ADD Rp 600 juta per desa | Program Penanganan Bencana |
Pelatihan dan pemberdayaan karang taruna | Program Pelatihan Kerja dan Produktivitas Tenaga Kerja |
Program pesantren preneur dalam rangka menciptakan wirausaha mandiri | Program Penempatan Tenaga Kerja |
Optimalisasi BAZNAS Kabupaten Mojokerto dalam membantu penyelesaian permasalahan sosial | Program Hubunagn Industrial |
Mengoptimalkan peran swasta dalam pembangunan daerah dalam bentuk CSR | Program Pengelolaan Sumber Daya Ekonomi untuk Kedaulatan dan Kemandirian Pangan |
Program kerjasama dengan sektor usaha untuk mencetak tenaga kerja terampil | Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat |
Peningkatan kualitas hasil pertanian melalui revitalisasi kesuburan tanah, pemanfaatan bibit unggul bersertifikat, dan optimalisasi kelembagaan petani. | Program Penanganan Kerawanan Pangan |
Menciptakan lapangan kerja melalui bantuan modal usaha BUMDesa | Program Pengawasan Keamanan Pangan |
Program Pengelolaan Perikanan Tangkap | |
Program Pengelolaan Perikanan Budidaya | |
Program Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan | |
Program Penataan Desa | |
Program Peningkatan Kerjasama Desa | |
Program Administrasi Pemerintahan Desa | |
Program Pemberdayaan Lembaga Kemasyarakatan, Lembaga Adat dan Masyarakat Hukum Adat | |
Program Pengawasan dan Pemeriksaan Koperasi | |
Program Penilaian Kesehatan KSP / USP Koperasi | |
Program Pendidikan dan Latihan Perkoperasian | |
Program Pemberdayaan dan Perlindungan Koperasi | |
Program Pemberdayaan Usaha Menengah, Usaha Kecil dan Usaha Mikro (UMKM) | |
Program Pengembangan UMKM | |
Program Pengembangan Iklim Penanaman Modal | |
Program Promosi Penanaman Modal | |
Program Pelayanan Penanaman Modal | |
Program Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal | |
Program Pengelolaan Data dan Sistem Informasi Penanaman Modal | |
Program Pengembangan Kapasitas Daya Saing Kepemudaan | |
Program Pengembangan Kapasitas Daya Saing Keolahragaan | |
Program Pengembangan Kapasitas Kepramukaan | |
Program Pengembangan Kebudayaan | |
Program Pengembangan Kesenian Tradisional | |
Program Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya | |
Program Peningkatan Daya Tarik Destinasi Pariwisata | |
Program Pemasaran Pariwisata | |
Program Pengembangan Ekonomi Kreatif melalui Pemanfaatan dan Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual | |
Program Pengembangan Sumber Daya Pariwisata dan Ekonomi Kreatif | |
Program Penyediaan dan Pengembangan Sarana Pertanian | |
Program Penyediaan dan Pengembangan Prasarana Pertanian | |
Program Pengendalian Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner | |
Program Pengendalian dan Penanggulangan Bencana Pertanian | |
Program Perizinan Usaha | |
Program Penyuluhan Pertanian | |
Program Peningkatan Sarana Distribusi Perdagangan | |
Program Stabilisasi Harga Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting | |
Program Pengembangan Ekspor | |
Program Standarisasi dan Perlindungan Konsumen | |
Program Penggunaan dan Pemasaran Produk Dalam Negeri | |
Program Perencanaan dan Pembangunan Industri | |
Program Perekonomian dan Pembangunan |
Misi 3 : Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang berintegritas, akuntabel, bersih, transparan
Program Politis Misi ke 3 | Program Nomenklatur Misi ke 3 |
---|---|
Pemanfaatan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) atau e- Government | Program Pendaftaran Penduduk |
Menjadikan Kabupaten Mojokerto sebagai Kabupaten Percontohan | Program Pencatatan Sipil |
Program Pengelolaan Informasi Administrasi Kependudukan | |
Program Informasi dan Komunikasi Publik | |
Program Aplikasi Informatika | |
Program Penyelenggaraan Statistik Sektoral | |
Program Penyelenggaraan Persandian untuk Pengamanan Informasi | |
Program Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat | |
Program Perekonomian dan Pembangunan | |
Program Dukungan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD | |
Program Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pelayanan Publik | |
Program Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Kelurahan | |
Program Koordinasi Ketenteraman dan Ketertiban Umum | |
Program Pembinaan dan Pengawasan Pemerintahan Desa | |
Program Penyelenggaraan Pengawasan | |
Program Perumusan Kebijakan, Pendampingan dan Asistensi | |
Program Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah | |
Program Koordinasi dan Sinkronisasi Perencanaan Pembangunan Daerah | |
Program Penelitian dan Pengembangan Daerah | |
Program Pengelolaan Keuangan Daerah | |
Program Pengelolaan Barang Milik Daerah | |
Program Pengelolaan Pendapatan Daerah | |
Program Kepegawaian Daerah | |
Program Pengembangan Sumber Daya Manusia |
Misi 4 : Pemerataan & perluasan pembangunan infrastruktur disemua sektor untuk mendorong pertumbuhan ekonomi, sosial, budaya dan pelestarian lingkungan
Program Politis Misi ke 4 | Program Nomenklatur Misi ke 4 |
---|---|
Peningkatan pembangunan infrastruktur desa | Program Pengelolaan Sumber Daya Air (SDA) |
Pengelolaan sampah dan limbah rumah tangga dan industri serta peningkatan tata kelola TPA | Program Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum |
Pembangunan pusat kewirausahaan untuk UMKM di tiap Kecamatan | Program Pengembangan Sistem dan Pengelolaan Persampahan Regional |
Rehabilitasi pasar tradisional yang kumuh menjadi pasar sehat | Program Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Air Limbah |
Peningkatan pembangunan infrastruktur desa | Program Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Drainase |
Pengelolaan sampah dan limbah rumah tangga dan industri serta peningkatan tata kelola TPA | Program Penataan Bangunan Gedung |
Pembangunan pusat kewirausahaan untuk UMKM di tiap Kecamatan | Program Penataan Bangunan dan Lingkungannya |
Rehabilitasi pasar tradisional yang kumuh menjadi pasar sehat | Program Penyelenggaraan Jalan |
Program Pengembangan Jasa Konstruksi | |
Program Penyelenggaraan Penataan Ruang | |
Program Penyelenggaraan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ) | |
Program Pengembangan Perumahan | |
Program Kawasan Permukiman | |
Program Peningkatan Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum (PSU) | |
Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten / Kota | |
Program Penanggulangan Bencana | |
Program Pencegahan, Penanggulangan, Penyelamatan Kebakaran dan Penyelamatan Non Kebakaran | |
Program Perencanaan Lingkungan Hidup | |
Program Pengendalian Pencemaran dan / atau Kerusakan Lingkungan Hidup | |
Program Pengelolaan Keanekaragaman Hayati (KEHATI) | |
Program Pengendalian Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) dan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (Limbah B3) | |
Program Pembinaan dan Pengawasan terhadap Izin Lingkungan dan Izin Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (PPLH) | |
Program Pengakuan Keberadaan Masyarakat Hukum Adat (MHA), Kearifan Lokal dan Hak MHA yang Terkait dengan PPLH | |
Program Peningkatan Pendidikanm, Pelatihan dan Penyuluhan Lingkungan Hiudp untuk Masyarakat | |
Program Penghargaan Lingkungan Hidup untuk Masyarakat | |
Program Penanganan Pengaduan Lingkungan Hidup | |
Program Pengelolaan Persampahan | |
Program Informasi dan Komunikasi Publik | |
Program Aplikasi Informatika | |
Program Peningkatan Ketenteraman dan Ketertiban Umum | |
Program Penguatan Ideologi Pancasila dan Karakter Kebangsaan | |
Program Peningkatan Peran Partai Politik dan Lembaga Pendidikan melalui Pendidikan Politikdan Pengembangan Etika serta Budaya Politik | |
Program Pemberdayaan dan Pengawasan Organisasi Kemasyarakatan | |
Program Pembinaan dan Pengembangan Ketahanan Ekonomi, Sosial dan Budaya | |
Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Peningkatan Kualitas dan Fasilitasi Penanganan Konflik Sosial |