Dinilai Positif, Bupati Ikfina Berharap Ngopi Padhang Bulan Rame-rame Jadi Acara Rutin
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati, berharap acara Senandung Dewi: Ngopi Padhang Bulan Rame-rame agar menjadi acara yang rutin diadakan. Bupati Ikfina menilai bahwa acara yang digelar pada Kamis (19/9) malam tersebut berpotensi untuk menjadi penggerak pariwisata dan ekonomi di Bumi Majapahit. "Harapannya acara ini menjadi event rutin, sehingga menjadi bagian dari penggerak pertumbuhan perke...
Baca SelengkapnyaBupati Ikfina Hadiri Wisuda Sekolah Orang Tua Hebat Kecamatan Gondang
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menghadiri Wisuda Sekolah Orang Tua Hebat (SOTH) di Kecamatan Gondang. Pada kesempatan Itu Bupati Ikfina mengapresiasi para peserta dan penyelenggara SOTH, menurutnya dengan adanya program SOTH ini akan banyak membantu para orang tua untuk mendidik dan membesarkan anaknya dengan baik. Bupati yang juga merupakan Bunda Paud Kabupaten Mojokerto itu juga menjelaska...
Baca SelengkapnyaPeringati Hari Anak Nasional, Pemkab Mojokerto Gelar Gebyar Lomba Kreativitas Peserta Didik dan Pendidik
Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional (HAN) 2024, Pemerintah Kabupaten Mojokerto melalui Dinas Pendidikan menggelar Gebyar Lomba Kreativitas Peserta Didik dan Pendidik serta Penyerahan Apresiasi Sekolah Penggerak. Giat yang dilaksanakan pada Kamis (19/9) pagi tersebut, dibuka dengan acara senam bersama oleh seluruh peserta dan para pendampingnya, yang juga turut diikuti oleh Bupati Mojok...
Baca SelengkapnyaPengurus FKPPI Mojokerto Resmi Dilantik, Bupati Harap Ikut Andil Bangun Bumi Majapahit
Bupati Mojokerto Ikfina Fatmawati menghadiri pelantikan pengurus Forum Komunikasi Putra-Putri Purnawirawan TNI/POLRI Indonesia (FKPPI) cabang 1315 Mojokerto tahun 2024. Pada momen tersebut, Bupati Ikfina mengharapkan, agar FKPPI Mojokerto bisa berkiprah dan mengabdi dalam membangun wilayah Kabupaten Mojokerto. Pelantikan yang berlangsung di Pendopo Graha Maja Tama, pada Rabu (18/9) sore. Akan m...
Baca Selengkapnya