Adventure Trail Trabas Bumi Majapahit 2019 “Ngetrail Sak Teruse, Seduluran Sak Lawase”
Lomba motor trail yang dikemas dalam adventure trail bersama tiga pilar Kabupaten Mojokerto bertajuk Trabas Bumi Majapahit 2019, digelar Minggu (7/4) pagi di lapangan Desa Lebaksono Kecamatan Pungging. Lomba ini diikuti peserta dari berbagai daerah di Jawa Timur maupun luar Jawa Timur. Trabas Bumi Majapahit 2019 juga dihadiri dan diikuti langsung oleh Wakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi, Kapolre...
Baca SelengkapnyaPelantikan Pengurus Kwarcab Gerakan Pramuka Kabupaten Mojokerto Masa Bakti 2019-2024 Mendidik Karakter dan Kemandirian
Wakil Bupati Mojokerto sekaligus Wakil Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Mojokerto Pungkasiadi, melantik dan mengukuhkan 48 orang Pengurus Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Mojokerto Masa Bakti 2019-2024. Prosesi pelantikan dilanjutkan pembacaan ikrar oleh Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Mojokerto Didik Chusnul Yakin, diikuti oleh seluruh anggota yang dilantik. “Say...
Baca SelengkapnyaPeresmian Gedung UPT Puskesmas Puri, Sooko, dan Labkesda Kab. Mojokerto Layanan Bermutu, Wujudkan Kecamatan Sehat
Wakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi, didampingi Wakil Ketua TP PKK sekaligus Ketua Forum Kabupaten Sehat Yayuk Pungkasiadi, meresmikan gedung UPT Puskesmas Puri, UPT Puskesmas Sooko, Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) tiga lantai beserta gudang farmasi, Selasa (26/3) pagi bertempat di UPT Puskesmas Puri. Didik Chusnul Yakin Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Mojokerto dalam laporan sambutan...
Baca SelengkapnyaPenyerahan Bansos Bencana Banjir Bandang Kecamatan Kutorejo Wabup Tegaskan Sungai Bukan Tempat Sampah
Pemerintah Kabupaten Mojokerto, menyerahakan sejumlah bantuan sosial bencana tidak direncanakan akibat banjir bandang tahun 2019, kepada 13 orang warga yang terdampak. Bantuan berupa uang tunai diberikan langsung oleh Wakil Bupati Mojokerto, Pungkasiadi, didampingi kepala OPD terkait dan Camat Kutorejo Budiono MH, Jumat (22/3) pagi di balai desa Gedangan Kecamatan Kutorejo. “Akhir 2018 hingga a...
Baca Selengkapnya